Menyimak Bagaimana Nasib Pembunuh Bayaran Seharusnya
Cinta memang dahsyat. Membuat seorang bajingan sekalipun berbalik dari dosanya dan menjadi "nabi".
Judul: Dawuk Kisah Kelabu Dari Rumbuk Randu
Penulis: Mahfud Ikhwan
Penerbit: Marjin Kiri
Tebal:181 halaman
Cover: Soft Cover
Sayangnya, seperti sudah-sudah semesta senang bercanda mengatur akhir hidup orang sesukanya. Seperti yang terjadi pada dua tokoh dalam buku ini; Mat Dawuk dan Inayatun. Mat Dawuk punya nasib kurang...
Filosofi Ngloco dalam Kehidupan
Seks selalu menjadi topik yang gurih dibicarakan sekaligus tabu untuk digunjingkan secara blak-blakan. Bisa jadi kupasan tentang seks seringnya hanya sebagai penglaris supaya bacaan manis dan orang tidak bosan membalikkan halaman sampai di penghujung. Namun, Pelisaurus karangan Gunawan Tri Atmodjo ini menjadikan seks sebagai ramuan berbeda yang bukan sekadar legit tetapi mengenyangkan untuk dikunyah.
Baca...
17 Penghibur Tempo Dulu
Lumrah bagi dua kelompok ini saling membajak artis, bahkan melibatkan dukun dalam persaingan mereka.
Judul: Para Penghibur
Penulis: Fandy Hutari
Penerbit: BASABASI
Tebal : 232 halaman
Terbit : 2017
Cover : Softcover
Dunia hiburan di Indonesia punya sejarah panjang selaras dengan perjalanan bangsa. Bersama dengan masuknya penajajah, masuk pula hiburan-hiburan modern. Fandy Hutari melakukan riset untuk menghadirkan 17 tokoh hiburan Indonesia...
Pertemuan Dua Narasi Hidup
Dalam buku yang ditulis Sudjojono, kita diajak mengikuti cerita-cerita tentang pengalaman-pengalaman dan pandangan-pandangan sang pelukis terkait seni dan lainnya.
Judul: Cerita Tentang Saya dan Orang-orang Sekitar Saya
Penulis: S. Sudjojono
Penerbit: Kepustakaan Populer Gramedia
Tebal : 254 halaman
Terbit : 2017
Cover : Softcover
Judul: Kisah Mawar Pandanwangi
Penulis: Sori Siregar & Tim S. Sudjojono Center
Penerbit: Kepustakaan Populer Gramedia
Tebal : 134 halaman
Terbit :...
Pameran Karya 222 Perupa untuk Imago Mundi
Dalam rangka penerbitan buku "Imago Mundi" Indonesia, Island of the Imagination, 222 perupa Indonesia (Jakarta, Bandung, Yogya, Surabaya, Malang, dan Bali) akan mengadakan pameran bersama di dua tempat. Yang pertama di Bentara Budaya Bali pada 12-20 November 2016, yang kedua di Bentara Budaya Yogya pada 27 Desember 2016–5 Januari 2017.
Masing-masing perupa akan menampilkan satu...
Berita Terkait