fbpx
29.1 C
Jakarta
Language switcher

Travel

8 Situs Indonesia yang Diakui Sebagai Warisan Dunia, Kota Tua Jakarta Bakal Jadi yang ke 9?

Sejak tahun 1991 sampai 2012, sudah ada delapan situs dari Indonesia yang diakui sebagai warisan dunia (UNESCO World Heritage). Kemungkinan besar Kota Tua Jakarta akan menjadi situs ke 9 dari Indonesia yang disahkan sebagai warisan dunia. 23 November 2017 lalu, JOTRC (Jakarta Old Town Revitalization Corporation ) sebagai pihak yang mempersiapkan Nomination Dossier untuk Old...

Hotel Besar, Cerita Tumbuhnya Purwokerto

Hotel Besar, Purwokerto
Ide rebranding pada 2006 mengubah banyak hal dari Hotel Besar, hotel tertua yang masih berdiri di Kota Purwokerto, Kabupaten Banyumas, hingga wujudnya seperti yang kita jumpai sekarang. Bangunan utama bergaya Indis yang bersambung dengan kamar-kamar melingkari taman, serta satu deret kamar terpisah di belakang. Hotel ini tak dapat dilepaskan dari sejarah perkembangan Kota Purwokerto yang...

Merawat Marwah Rumah Tjoa

Rumah Tjoa, Hotel Antika, Rembang
Di Pecinan Rembang, satu rumah bersejarah dialihfungsikan sebagai hotel bernama Hotel Antika di Jalan Erlangga (dahulu Jalan Gambiran) nomor 17. Sampai sekarang masih banyak dijumpai bangunan berlanggam Tionghoa di kawasan ini. Pemilik Hotel Antika adalah Bambang Kristianto, 46 tahun dan istrinya, Melani Harsono, 46. Keduanya juga pemilik restoran Terras Kota di seberang hotel. Sejarah bangunan ini...

Jelajah Imaji Situs Gunung Padang

Artefak menjadi bukti jelajah waktu yang bahkan berusia ribuan tahun. Beruntung, Indonesia menjadi salah satu negara dengan sejumlah penemuan artefak yang kondisinya masih baik. Salah satunya yang masih menjadi perbincangan di kalangan para ahli dan pecinta peninggalan bersejarah, yakni situs Gunung Padang. Sebuah situs megalitkum yang berada di puncak pegunungan, tepatnya di Desa Karyamukti, Kecamatan...

Bali Hotel dan Singgahnya Negarawan Dunia

Inna Bali Heritage Hotel
Bali Hotel pernah jadi hotel mewah dan tempat menginap bergengsi tamu-tamu penting pada awal abad ke-20. Setelah sempat bernama Natour Bali Hotel, lalu Inna Bali Hotel, sejak Maret 2017 bangunan bersejarah ini menyandang nama Inna Bali Heritage Hotel. Posisinya di tengah kota, di Jalan Veteran 3, Denpasar, sekitar 100 meter arah utara dari bundaran Patung...