fbpx
28.1 C
Jakarta
Language switcher

Artist

Jejak Kontribusi Danny Wicaksono

Nama Danny masuk sebagai satu-satunya arsitek Indonesia di Comité International des Critiques d’Architecture. Berangkatnya dari keinginan mandiri. “Saat itu saya berpikir, dengan menjadi arsitek, setidaknya saya memiliki keahlian untuk membangun, dan bangunan adalah satu dari tiga kebutuhan pokok. Jadi kebutuhan akan jasa arsitektur pasti akan selalu ada.” Bukanlah ketertarikan pada arsitektur maupun desain yang mendorong Danny...

Figur Samar Perempuan di Karya Ketut Tenang

I Ketut Tenang
Di balik pakaian kuning, sesosok perempuan berkulit putih dan berambut hitam tampak gemulai menari. Tangan kirinya menggenggam bunga putih. Matanya terpejam, seperti tenggelam dalam alunan tarian. Itulah yang tampak dari Beautiful Women 1 (2017) karya I Ketut Tenang. Sejak tahun 2000-an, I Ketut Tenang dikenal lewat lukisan figuratif bertema perempuan. Sosok perempuan yang dihadirkannya hampir...

Rising Artist : Ayu Arista Murti Dan Era Visual Baru

Nama Ayu Arista Murti acap kali tampil dalam berbagai pameran seni rupa. sampai pertengahan tahun ini saja, Ayu telah mengikuti 12 kali pameran termasuk pameran tunggal yang bertajuk “Remembering Garden of Epicurus” di Artotel, Yogyakarta. Tahun ini pun karyanya juga tampil dalam dua pagelaran art fair di luar negeri yaitu, di Auckland Art Fair, New...

Sketsa Perjalanan Spiritualitas Romo Mudji Sutrisno

Warna sebagai entitas dalam seni rupa, memiliki simbol dan makna yang sering kali berkaitan dengan spiritualitas. Inilah yang ditampilkan Mudji Sutrisno SJ dalam pameran tunggalnya di Galeri Cipta 3, Taman Ismail Marzuki, Jakarta, 8-17 Januari 2014. Sebagai pastur umat Katolik, Mudji Sutrisno SJ tentulah memahami perjalanan hidup dari sisi spiritualitas. Salah satunya ketika ia memahami...

I Made Suta, I Nyoman Suarta, I Nyoman Sarta: the Band of Brothers

Why they are special…  Bali is popular for its many generations of painters. Although we are familiar with father-son, grandfather-father-son, uncle-nephew, or even brotherhood ties of painters, it is seldom for us to stumble upon a tie – a brotherhood – this special and meaningful. That is why we entitle this article “Band of Brothers”....