fbpx
30.1 C
Jakarta
Language switcher

Galeri

Mengenang Kiprah Perempuan Pegrafis Indonesia

Sebuah karya seni tidak lahir semata dari kecanggihan teknik senimannya. Jauh sebelum praktek teknis penciptaan karya dilakukan, ada pergolakan dalam diri seniman – ide, kepekaan, serta antusiasme terhadap sebuah hal lahir di sana. Sensitivitas seniman pada akhirnya menuangkan buah pergolakan tersebut menjadi sebuah karya yang bisa bicara. Melihat karya-karya Marida Nadenggan Nasution yang dipamerkan di...

Menikmati Karya Seni Rupa Modern Dunia di Washington D.C.

Tata kota yang dirancang dengan sangat baik mempermudah wisatawan mengunjungi satu museum ke museum lain hanya dengan berjalan kaki. Transportasi umum bisa menjadi pilihan menjelajahi kota ini. Washington D.C. tidaklah semegah New York City atau Chicago. Namun kota pusat administrasi negara Amerika Serikat ini menawarkan banyak museum yang dapat  memperkaya pengetahuan wisatawan tentang sejarah dan...

Kolaborasi Provokatif Hanafi-GM

Hanafi-GM
Dua nama besar, yang satu seniman visual yang satu sastrawan (dan kini juga merambah dunia lukis): Hanafi dan Goenawan Mohamad (GM). Tidak ada konsep, tidak ada diskusi sebagai preseden, hanya dialog di atas kanvas. Menyahut, menyambut, dan mengaburkan identitas.  Lalu bagaimanakah dengan hasil dialog dari mereka berdua? Pertama, sangat penting untuk meninjau kembali metode yang...

3 Fakta Sejarah Roemah Seni Sarasvati

Roemah Seni Sarasvati adalah ruang pamer yang berlokasi di Jalan Jend. Sudirman No. 137 Bandung yang sudah banyak menggelar event besar seni rupa, desain dan arsitektur.
Roemah Seni Sarasvati adalah ruang pamer yang berlokasi di Jalan Jend. Sudirman No. 137 Bandung yang sudah banyak menggelar event besar seni rupa, desain dan arsitektur. Seperti dalam waktu dekat ini, Sabtu (16/12), akan digelar “Tilas Balik Arsip Karya Studi Seni Rupa ITB Dekade Awal” setelah sebelumnya ada pameran “The Indonesian Architects Week @Seoul...

Rentang Ragam Seniman Indonesia di Art Stage Singapore 2017

Ketidakpedulian terhadap seni adalah buah dari kurangnya pengetahuan mengenai seni. Di sinilah langkah Art Stage Singapore dalam hal mengedukasi publik patut dipuji. Sejumlah pemilik galeri Indonesia memberi respon positif terhadap Art Stage Singapore 2017 walau gelaran kali ini cenderung sepi dibanding tahun lalu. Puncak keramaian terfokus di VIP Preview dan Vernissage. Untuk galeri-galeri Indonesia, transaksi...